Penulis: Er. Seokarno
Penerbit : Kreasi Wacana
Harga buku: Rp 20.000,-
Pemesanan
: sms 085878268031/ pin BB: 234FB00C/email : empuonline@gmail.com/twitter : @empuonline
Sinopsis
Neoliberalisme yang ada sekarang, meski dengan bentuk yang
berbeda, isi-isinya, otaknya, kebijakan-kebijakannya, pada dasarnya adalah
wujud imperialisme baru. Dulu-dulunya, yaitu pada masa pra kemerdekaan
Indonesia, atau masa-masa Bung Karno memimpin perjuangan nasional bangsa ini.
Imperialisme itu bernama kolonialisme. Imperialisme itu menurut Bung Karno
adalah musuh utama perjuangan nasional. Musuh utama rakyat Indonesia.
Ada banyak ajaran Bung Karno yang seharusnya jadi pedoman
dan dihayati oleh rakyat Indonesia guna memantapkan arah perjuangan Indonesia
sebagai bangsa dan negara. Amanat-amanat yang beliau sampaikan memiliki
dasar-dasar kuat, bukan semata-mata bicara yang manis di podium, tetapi
mewakili senyatanya yang ada di negeri ini. Nasionalisme Islamisme dan Marxisme
adalah pemikiran yang telah beliau sampaikan pada tahun 1926 pada masa-masa
pergerakan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar