Judul : MEMBANGUN KESADARAN
KRITIS Kisah Pembelajaran Partisipatif Orang Muda
Penulis: Nurhady Sirimorok
Penerbit : Insist
Harga buku: Rp 45.000
Pemesanan
: sms 08122742231/ pin BB: 234FB00C/email : empu_online@yahoo.com/
Sinopsis
Buku ini berisi kisah pengalaman
lapangan sekaligus hasil analisis penulis, salah seorang aktivis organisasi
Rumah Kamu sekaligus perancang dan fasilitator program Youth Camp. Di dalam
buku ini, kita akan terbawa langsung ke dalam kisah-kisah penulis dan
rekan-rekannya ketika memfasilitasi Orang Muda berproses bersama dalam sebuah
pembelajaran partisipatif.
Buku ini sangat penting bagi
fasilitator dan calon fasilitator, orang-orang yang berkecimpung di dunia
pendidikan alternatif dan mereka yang tengah mengembangkan konsep pembelajaran
partisipatif, dalam hal ini tentu saja termasuk para guru, baik guru di sekolah
formal maupun guru di mana saja. Terakhir buku ini juga tentu saja sangat
bermanfaat bagi kita semua para pembelajar.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar