Rabu, 26 Februari 2014

INPERIALISME BARU



Judul : INPERIALISME BARU
Penulis: David Harvey
Penerbit : Resist
Kondisi : Baru

Harga buku: Rp.60.000


Pemesanan : sms 085878268031/ pin BB: 234FB00C/email : empu_online@yahoo.com/


Sinopsis

Daya hidup kapitalisme yang begitu lama meski menghadapi berbagai macam krisis dan mengalami reorganisasi, disertai dengan ramalan muram, baik dari kaum kiri maupun kanan, mengenai kehancurannya merupakan misteri yang musti dikuak. Levebvre, Lenin, dan Luxemburg dengan menggunakan nalar dan argumen yang berbeda menemukan jawaban yang sama: imperialisme. Namun, jawaban itu tidak memadai karena kontradiksi teoritiknya sendiri.

Buku ini mencoba mengatasi kelemahan argumen-argumen itu dengan menelaah peran "spatial fixes" atas kontradiksi internal dari akumulasi kapital. Dengan menyingkap bagaimana kapital memproduksi ruang, Harvey menyempurnakan teori perkembangan geografi yang tidak merata, dan mengintegrasikan secara lebih baik fenomena perkembangan dan ekspansi geografi dalam membangun kembali teori Marx tentang akumulasi kapital. Gagasan spatial fix ini harus dipahami dalam kaitannya dengan krisis yang sekarang diidap kapitalisme, serta upaya untuk mengatasinya dalam bentuk imperialisme baru atau lebih dikenal

Tidak ada komentar:

Posting Komentar